Karena Ketidakadilan Gender, Komnas Perempuan Gelar Diskusi Menyangkut Perempuan dalam Pemilu, ini Tujuan dan Harapannya
1. Diperolehnya informasi terkait bentuk kekerasan berbasis gender terhadap perempuan yang terjadi dalam penyelenggaraan pemilu di Indonesia;
2. Diperolehnya informasi tentang aspek-aspek yang mempengaruhi adanya kekerasan berbasis gender dalam tahapan pemilu di Indonesia;
3. Adanya informasi tentang mekanisme penanganan dan pemulihan yang tersedia untuk korban pelanggaran hak dalam pemilu;
4. Adanya informasi terkait program dan mekanisme yang dijalankan dalam melindungi hak-hak perempuan dalam Pemilu.
Adapun sederet tujuannya sebagai berikut:
1. Menghimpun informasi terkait bentuk kekerasan berbasis gender yang dialami perempuan dalam penyelenggaraan Pemilu;
2. Mengidentifikasi faktor yang mempengaruhi kerentanan perempuan mendapatkan kekerasan dalam penyelenggaraan pemilu;
3. Menghimpun informasi tentang mekanisme penanganan dan pemulihan yang tersedia untuk korban pelanggaran hak dalam pemilu;
4. Mendapatkan informasi seputar program dan mekanisme yang dijalankan dalam melindungi hak-hak perempuan dalam Pemilu. (*)