Bisa memperpanjang Usia? Lakukan Tips Pola Hidup Sehat Ini

2. Berolahraga secara teratur

Aktivitas fisik sangat penting untuk kebugaran tubuh dan pikiran agar sehat.

Berolahraga 30 menit sehari, setidaknya lima hari seminggu.

BACA JUGA : Ini Dia Tips Jaga Kesehatan Mental Karyawan Untuk Ciptakan Loyalitas Kerja

Berjalan, berenang, atau yoga adalah pilihan yang bagus untuk olahraga dengan intensitas yang tidak terlalu berat.

3. Meminimalisir minuman manis

Mengurangi konsumsi minuman manis seperti soda dan minuman manis lainnya yang mengandung kalori tinggi dapat menyebabkan berat badan naik.

4. Memilih makanan yang utuh bukan olahan

Makanan utuh dikemas dengan nutrisi dan dapat membantu Anda merasa kenyang, yang membantu mencegah makan berlebihan.*